24 February 2014

Gletser Antartika Mencair Cepat, Ulang Sejarah 8000 Tahun Lalu?

Sekitar 8000 tahun yang lalu juga terjadi peristiwa yang sama.
 
Lapisan gletser.

 
VIVAlog - Selama beberapa tahun terakhir air laut meningkat drastis, salah satunya disebabkan oleh pencairan gletser lembah Antartika, yang terus menipis selama beberapa dekade mendatang.
Para ahli geologi dari Amerika, Inggris dan Jerman menemukan bukti bahwa Pine Island Glacier (PIG) bisa saja mempercepat penipisan es. Temuan ini menunjukkan potensi kehilangan lapisan es Antartika akan terus berlanjut, selama berapa dekade.

No comments:

Post a Comment